Ribuan Baby Lobster Tangkapan Polda Jambi Dilepasliarkan ke Perairan Karimun Jawa

Foto/Video instagram Kabar Kampung Kito

Ribuan Baby Lobster Tangkapan Polda Jambi Dilepasliarkan ke Perairan Karimun Jawa

Inilahjambi – Tim Ditreskrimum Polda Jambi melepasliarkan ribuan baby Lobster hasil tangkapan di jalan lintas Jambi – Kualatungkal beberapa hari lalu.

Pelepasliaran hewan ini dilakukan di ke perairan Pulau Cemara Besar, Karimun Jawa.

Baca juga: Polda Jambi Gagalkan Penyelundupan Benih Lobster Senilai Rp 87 Milyar

 

https://www.instagram.com/p/Bz5b65RAVJT/?igshid=p720npk0m2xo

Terima kasih telah membaca Inilahjambi.com. Cantumkan link berita ini bila Anda mengutip seluruh atau sebagian isi berita. Laporkan keluhan dan apresisasi Anda terkait konten kami ke email:inilahjambi@gmail.com
SOROTAN