Warga Bungku dan Pompa Datangi Kantor Bupati Minta Solusi Penertiban Ilegal Drilling

Inilahjambi – Sejumlah warga Desa Bungku dan Pompa, Kecamatan Bajubang, mendatangi Kantor Bupati Batanghari, Rabu 16 Januari 2019.

Kedatangan masa untukminta Pemkab Batanghari agar menertibkan kegiatan ilegal drilling atau tambang minyak ilegal di Desa Bungku dan Pompa.

Baca juga: Alokasi Anggaran Proyek Jalan Nasional BPJN IV di Jambi Meningkat

Mereka minta dilakukan pendekatan secara persuasif dan dipersiapkan solusi bagi kelangsungan hidup masyakarat.

”Kami minta keadilan dari pemerintahan. Dan kami ingin melangsungkan hidup kami,” kata warga saat orasi dilansir Nuansajambi jaringan media Inilahjambi.

Lihat jugaVideo: Ruko Delapan Pintu di Bangko Amblas, Terjungkal ke Belakang

 

 

Terima kasih telah membaca Inilahjambi.com. Cantumkan link berita ini bila Anda mengutip seluruh atau sebagian isi berita. Laporkan keluhan dan apresisasi Anda terkait konten kami ke email:[email protected]
SOROTAN